MEMBANGUN RUMAH YANG AMAN DAN SEHAT BERSAMA PEREMPUAN - APA YANG BISA DILAKUKAN PEREMPUAN DI FASE KONSTRUKSI

Menggunakan Lensa Gender Untuk Memastikan Kualitas Konstruksi Rumah dan Meningkatkan Pola Hidup Sehat - Apa Yang Bisa Dilakukan Perempuan di Fase Konstruksi

 

Sebagian besar ibu-ibu di indonesia menghabiskan waktu di rumah, sehingga bisa lebih mengawasi progres konstruksi.

 

Ibu-ibu harus memahami:

1. Teknik konstruksi yang benar.

2. Kesalahan-kesalahan yang umum dilakukan.

3. Hak-nya untuk memperbaiki/mengajukan komplain atas kesalahan yang dilakukan oleh tukang.

4. Melaporkan dan berkoordinasi dengan fasilitator untuk menangani kesalahan konstruksi.